Kamis, 21 Juni 2012

Download AVG Internet Security 2012 Plus Cara Instal

Salah Satu Anti Virus Terbaik Dunia yaitu....(AVG)
AVG adalah salah satu program antivirus yang banyak disukai karena fitur-fiturnya yang cukup canggih. Memang program ini banyak memakan ruang memori, tetapi di samping itu AVG cukup tangguh dalam menghadapi virus-virus yang saat ini semakin merajalela saja. AVG mempunyai dua versi yaitu AVG versi berbayar dan AVG versi gratis (AVG Anti-Virus Free Edition). Versi terbarunya yaitu AVG Free Edition 2012.
Berikut akan saya jelaskan cara instalasinya di Windows XP Dan 7. Cara Instal AVG 2012 hampir sama dengan AVG 2011, yaitu sbb :
1. Buka file master-nya, jika belum punya silahkan download Di sini.
2. Setelah file master didownload, ekstrak file instalasi tersebut dengan cara klik dua kali
    atau klik kanan lalu pilih Open.
3. Tunggu sampai proses ekstrak selesai, maka akan tampil jendela seperti berikut.
 

4. Pilih  bahasa  Indonesia  jika  menginginkannya,  dalam  totorial  ini,  saya  pilih  bahasa
    Indonesia.  Setelah  memilih  bahasa  kemudian  klik  Setuju.  Maka  muncullah  jendela
    berikut.
 
5. Pilih  Instalasi  Cepat,  jika  ingin mengubah  konfigurasi sistem  pilih Instalasi Khusus 
    (bagi  yang  berpengalaman).  Kemudian  klik  Berikutnya.
 
  6. Hilangkan tanda centang yang pertama. Lalu klik Berikutnya, proses instalasi dimulai.
 
7. Setelah  proses  selesai  restart komputer  Anda.  Setelah  direstart Anda  akan melihat di
    dekstop terdapat icon AVG 2012, klik dua kali icon tersebut. Maka muncul jendela utama
    AVG.
8. Tampilan  tersebut  adalah  AVG  yang belum diupdate,  jika  komputer  Anda terkoneksi
    ke  Internet  Anda  dapat  meng-apdate-nya secara langsung  dengan cara  pilih  dan klik
    Perbarui sekarang  di daftar  menu  sebelah kiri bawah.

0 komentar:

Posting Komentar